Jumat, 24 Agustus 2012
MOTOR KEREN SI LUMPUH KAKI
Suatu kesedihan yang paling nyata bagi seorang pencinta motor
adalah apabila dirinya tidak bisa menikmati naik motor lagi. Itulah
yang dirasakan oleh seorang biker asal Australia, seorang mantan
pembalap motorcross karena sebuah kecelakaan menyebabkan dirinya
tak bisa lagi mengendarai motor dalam waktu yang lama.
Kerinduan untuk menunggangi motor membuat dirinya tak mau
menyerah pasrah untuk duduk di atas KURSI RODA. Akhirnya
impiannya menjadi kenyataan, sebuah motor Honda CBR 250RR
yang diberi nama Dreamfit’s yang telah dimodifikasi bukan hanya
tampilan tapi sistem pengoperasian yang diberi nama Dreamfit’s itu
membuat dirinya merasa lebih berarti dalam hidup.
"sekali BERMOTOR tetap BERMOTOR"
8 komentar:
Setiap komentar Anda sangat berarti sekali untuk
Blog ini agar bisa menjadi lebih baik kedepannya.
Berkomentarlah dengan baik demi
kenyamanan bersama.
Tak ada yang bisa saya berikan selain ucapan terima
kasih karena telah memberikan apresiasi terhadap
artikel-artikel Saya.
Saya tidak pernah melarang untuk menggunakan
fasilitas Anonim namun setidaknya gunakanlah
akun Anda atau minimal nama dan url.
Sehingga kita bisa berteman lebih akrab.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
selalu ada jalan buat yang gag pernah putus asa
BalasHapusartikel yang very good, masbro
/jempol
http://zulfauzi.blogspot.com/2012/08/bagian-bagian-rantai-chain.html
@ Zero Seven berkata...
BalasHapusselalu ada jalan buat yang gag pernah putus asa
artikel yang very good, masbro
***********
yang cacat saja punya semangat membara
kita yang normal harus malu bila selalu berputus asa
terima kasih telah mampir.
motocross sepertinya lebih beresiko mengalami kecalakaan jika dibanding dgn motogp sekalipun
BalasHapus@ mottobiker berkata...
BalasHapusmotocross sepertinya lebih beresiko mengalami kecalakaan
jika dibanding dgn motogp sekalipun
*******
iya, motorcross emang lebih ekstrim.
btw pembalap gp awalnya juga banyak yg main motorcross
ya gimana lagi kalau udah cinta kegiatan bermotor
BalasHapuswalaupun ada kekurangan fisik
dengan kreatifitas ada jalan buat bermotor lagi :D
mantap 4 jempol dah ,..,., pengendara motor sejati.,,..,,.
BalasHapus@ ya gimana lagi kalau udah cinta kegiatan bermotor
BalasHapuswalaupun ada kekurangan fisik
dengan kreatifitas ada jalan buat bermotor lagi
*******
Yooiiiii, kelihatannya seperti itu
@ kharis27 berkata...
BalasHapusmantap 4 jempol dah ,..,., pengendara motor sejati.,,..,,.
******
waktu sehat mainannya motorcross bro
mantan pembalap profesional malah.
resiko pembalap kalau enggak tewas ya cacat